1. Magang dilaksanakan 15 Juni – 11 Juli 2015.
  2. Pembekalan Magang dijadwalkan 11/12 Juni 2015 (menyesuaikan dengan jadwal UAS)
  3. Mahasiswa yang mendaftar magang harus memenuhi persyaratan sudah menyelesaikan semua mata kuliah wajib.
  4. Satu tempat magang untuk 3-4 orang mahasiswa.
  5. Memberikan nama peserta magang ke Bagian Akademik dan sekretaris magang ke Ibu “Ayulia Fardila Sari ZA”.
  6. Berkas paling lambat diterima : 25 Mei 2015

Persyaratan

1. Pendaftaran

  1. bagi siswa lulusan tahun 2013 dan 2014 harus sudah memiliki ijazah.
  2. bagi siswa lulusan tahun 2015 telah memiliki Surat Keterangan Lulus Pendidikan Menengah, sekurang – kurangnya memuat informasi jati diri dan terbaru yang bersangkutan dan dibubuhi cap yang sah.
  3. memiliki kesehatan yang memadai sehingga tidak mengganggu kelancaran proses pembelajaran di program studinya.