IDENTITAS DIRI

Nama : Dr. Aria Gusti, SKM, M.Kes
Nomor Sertifikat Pendidik

(Lampirkan sertifikat)

 

:

 

15100100608847

NIP/NIDN : 197208221995031002 / 0022087208
Tempat & Tanggal Lahir : Batusangkar, 22 Agustus 1972
Jenis Kelamin : Laki-laki
Status Perkawinan : Kawin
Agama : Islam
Golongan/Pangkat : Penata / III.C
Jabatan Akademik : Lektor Kepala
Perguruan Tinggi : Universitas Andalas
Fakultas : Kesehatan Masyarakat
Jurusan/Bagian : Kesehatan Masyarakat / K3 Kesehatan Lingkungan
Bidang Ilmu : Kesehatan Masyarakat
Alamat : Jl Perintis Kemerdekaan No.94 Padang
Telp/Faks : 0751-38613
Alamat Rumah : Komplek Villaku Indah 3 Blok H.1B Sungai Sapih Padang
Alamat Email : ariagusti@ph.unand.ac.id

   RIWAYAT PENDIDIKAN PERGURUAN TINGGI (Lampirkan Ijazah)

 

Tahun Lulus

Program Pendidikan (diploma, sarjana, magister, spesialis, dan doktor)  

Perguruan Tinggi

Jurusan/ Program Studi
1999 S1 Universitas Indonesia Kesehatan Masyarakat
 

2004

 

S2

Universitas Gajah

Mada

 

Keselamatan Kesehatan Kerja dan Lingkungan

2015 S3 Universitas Riau Ilmu ingkungan

   JABATAN DALAM PENGELOLAAN INSTITUSI (Lampirkan SK)

Peran/Jabatan Institusi Masa Jabatan
Ketua Bagian K3 dan Kesling FKM Unand 2015-2016
Wakil Dekan 2 FKM Unand 2016-2020

 PELATIHAN PROFESIONAL (Lampirkan Sertifikat)

 

Tahun

 

Jenis Pelatihan( Dalam/ Luar Negeri)

 

Penyelenggara

 

Jangka Waktu

2016 Dasar-dasar AMDAL (Dalam Negeri) PSLH Unand 32 jam

    PENGALAMAN MENGAJAR

Mata Kuliah Program

Pendidikan

Institusi/Jurusan/Program Studi Sem/Tahun

Akademik

Dasar-dasar Kesehatan

Lingkungan

S1 Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat FKM Unand Genap 2017
Kesehatan Kerja dan

Penyakit Akibat Kerja

S1 Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat FKM Unand Genap 2017
Toksikologi Lingkungan S1 Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat FKM Unand Genap 2017
Analisis Risiko

Kesehatan Lingkungan

S1 Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat FKM Unand Ganjil 2018
Pengelolaan Sampah

dan Pengendalian Vektor

S1 Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat FKM Unand Ganjil 2018
Psikologi Lingkungan

dan Industri

S1 Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat FKM Unand Ganjil 2018
Dasar Ilmu Kesehatan

Masyarakat

S1 Prodi Ilmu Kesehatan Masyarakat FKM Unand Ganjil 2018

PRODUK BAHAN AJAR

Mata Kuliah Program Pendidikan Jenis Bahan Ajar Suemester/TahunAkademik

PENGALAMAN PENELITIAN

Tahun Judul Penelitian Ketua/Anggota Sumber Dana
2016 Faktor Determinan Intensi Perilaku Pengelolaan

Sampah Berkelanjutan pada Siswa Sekolah

Menengah Pertama di Kota Padang

Ketua PNBP FKM

Unand

2017 Perbandingan Tingkat Risiko Pajanan Pm10 Pada

Siswa Sekolah Dasar Dengan Jalan Raya Bervegetasi

Dan Tidak Bervegetasi Di Kota Padang

Ketua PNBP FKM

Unand

2018 Analisis Risiko Kesehatan Pajanan So2 Dan No2

Pada Pedagang Di Pasar Siteba Kota Padang

Ketua PNBP FKM

Unand

KARYA ILMIAH

A. BUKU/BAB BUKU

Tahun Judul Penerbit

B. JURNAL ILMIAH (Lampirkan print out jurnal)

Tahun Judul Penerbit
2015 Sikap Mahasiswa Terhadap Pesan Pengingat Donor

Darah Dengan Teknologi SMS Gateway

Jurnal Berkala Kesehatan

 C. MAKALAH/POSTER (Lampirkan sertifikat sebagai pemakalah, fotocopy cover dan isi prosiding / program book yang tertera nama sebagai pemakalah)

Tahun Judul Penyelenggara
2016 Faktor Determinan Intensi Perilaku Pengelolaan Sampah

Berkelanjutan Pada Siswa Sekolah Menengah Atas di Kota Padang

EHSA
2016 Factors That Influencing The The behavioral intention of Sustainable Waste Management on Junior High School Students in City of Padang FKM Unair
2016 Factors Associated with The Behavioral Intention of Sustainable Waste Management on Primary School Students in City of Padang, Indonesia FKM Universitas Indonesia
2016 The Behavioral Intention to Implement Sustainable Waste Management on Primary School Students in The City of Padang, Indonesia Kemenkes RI
2017 Environmental   Health   Risk   Assessment   Of   Total   Suspended

Particulate Exposure To Employee Of PT Semen Padang

The International Institute of Knowledge Management, Malaysia
2017 Determinants   of   Sustainable   Waste   Management   Intention

Behavior on Junior High School Students in Padang

FKM Universitas Andalas
2017 Comparison of PM10 Exposure Between Students at Vegetated

School and Non Vegetated School in Padang City

Universitas Ahmad Dahlan
2018 Subjective  Work   Fatigue   and   Related  Factors   on   Siungkang

Weavers

Universitas Syiah Kuala
2018 Health Risk Analysis Of Exposure To So2 And No2 On Trader In

Pasar Siteba Padang City

Universitas Hasanuddin

PENYUNTING/EDITOR/REVIEWER/RESENSI (Lampirkan SK, halaman jurnal sebagai penyunting)

Tahun Jabatan Penerbit/Identitas Jurnal

KONFERENSI/SEMINAR/LOKAKARYA/SIMPOSIUM (Lampirkan sertifikat)

Tahun Judul Kegiatan Penyelenggara Peranan
2016 Seminar nasional EHSA dan AIPTKLI EHSA Indonesia Moderator
2016 Seminar on Environment and Health Universitas Airlangga Pemakalah
2016 International Meeting of Public Health Universitas Indonesia Pemakalah
2016 The Seminar as Part of the 52nd Indonesia Health Day Kementrian Kesehatan RI Pemakalah
2017 The 3rd International Conference on Public Health TIKM, Malaysia Pemakalah
2017 Andalas International Public Health Conference Universitas Andalas Pemakalah
2017 Universitas Ahmad Dahlan Public Health Conference 2017 Universitas Ahmad Dahlan Pemakalah
2018 The 8th Annual International Conference 2018 Universitas Syiah Kuala Pemakalah
2018 International  Conference  on  Environmental  Risks  and

Public Health

Universitas Hasanuddin Pemakalah

KEGIATAN PROFESIONAL/PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Tahun Jenis/ Nama Kegiatan Tempat
2016 Upaya Peningkatan Perilaku Kesehatan Lingkungan

pada Siswa Sekolah Dasar di SDN 18 Tua Pejat

Kabupaten Mentawai
2017 Upaya Peningkatan Perilaku Kesehatan Lingkungan

pada Siswa Sekolah Dasar di SDN 03 Asam Jujuhan

Kabupaten Dharmasraya
2018 Upaya Peningkatan Perilaku Kesehatan Lingkungan

pada Siswa Sekolah Dasar di SDN 16 Timbalun

Kota Padang

PERAN DALAM KEGIATAN KEMAHASISWAAN (Lampirkan SK, Bukti Kegiatan)

Tahun Jenis/ Nama Kegiatan Peran Tempat

PENGHARGAAN/PIAGAM (Lampirkan sertifikat)

Tahun Bentuk Penghargaan Pemberi

ORGANISASI PROFESI/ILMIAH (Lampirkan bukti keanggotaan)

Tahun Jenis/Nama Organisasi Jabatan/Jenjang Keanggotaan
2016-2019 Indonesia Environmental Health Specialist

Association (EHSA) Prov Sumatera Barat

Wakil Ketua
2017-2020 IAKMI (Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia) Prov

Sumatera Barat

Ketua Bidang Pengabdian

Masyarakat

Tambahan:

RENCANA TERBIT JURNAL ILMIAH, BUKU, ATAU PUBLIKASI LAINNYA (YANG SEDANG DI REVIEW OLEH EDITOR)

Tahun Judul Penerbit

Publikasi

PUBLISHED ON SEPTEMBER 2018

Gusti A, Arlesia A, Ashari LH. Penurunan Derajat Kesehatan Pedagang Akibat Pajanan Debu PM10 di Kawasan Pasar Siteba Kota Padang. Jurnal Media Kesehatan Masyarakat Indonesia ISSN 0216-2482 Volume 14 No.3 (2018) pp.233-240.

READ AT: MKMI

PUBLISHED ON NOVEMBER 2017

Gusti A. Comparison of Risk Level of Exposure to PM10 on Students at Vegetated and Non Vegetated Elementary School in Padang City. International Journal of Applied Engineering Research ISSN 0973-4562 Volume 12, Number 20 (2017) pp. 9434-9437.

READ AT: IJAER

PUBLISHED ON APRIL 2017

Gusti A, Desnizar I. Faktor Yang Berhubungan Dengan Gejala Neurotoksik Akibat Paparan Pestisida Pada Petani Sayuran Di Kenagarian Alahan Panjang, Solok. Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia. ISSN 1412-4939. Volume 16, Nomor 1, April 2017 pp. 17-21.

READ AT: Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia

PUBLISHED ON OCTOBER 2016

Gusti, A. The Relationship of Knowledge, Attitudes, and Behavioral Intentions of Sustainable Waste Management on Primary School Students in City of Padang, Indonesia. International Journal of Applied Environmental Sciences ISSN 0973-6077 Volume 11, Number 5 (2016), pp. 1323-1332.

READ AT: IJAES

PUBLISHED ON OCTOBER 2015

Gusti A, Isyandi B, Bahri S, Afandi D. The Behavioral Intention to Implement Sustainable Waste Management on Primary School Students in City of Padang, Indonesia. International Journal of Innovation and Aplied Studies Vol 13 No.2, Oct 2015, ISSN 2028-9324.

READ AT: IJIAS

PUBLISHED ON JULY 2015

Gusti A, Isyandi B, Bahri S, Afandi D. Hubungan Pengetahuan, Sikap, dan Intensi Perilaku Pengelolaan Sampah Berkelanjutan pada Siswa Sekolah Dasar di Kota Padang. Jurnal Dinamika Lingkungan Volume 2, Nomor 2, Juli 2015, ISSN 2356-2226.

READ AT: Dinamika Lingkungan

PUBLISHED ON APRIL 2015

Gusti A, Isyandi B, Bahri S, Afandi D. Faktor Determinan Intensi Perilaku Pengelolaan Sampah Berkelanjutan pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Kesehatan Masyarakat Andalas (JKMA) Volume 9 Nomor 1 Tahun 2015, ISSN 1978-3833.

READ AT: JKMA