Program magang merupakan salah satu tools sebagai panduan antara teori dan praktik yang akan memberikan kemampuan mahasiswa untuk memahami dan menganalisis fenomena fenomena dan perkembangan terbaru dalam dunia kerja yang berkaitan dengan kesehatan masyarakat. Kemampuan ini diharapkan dapat menghasilkan lulusan yang siap pakai dibidang kesehatan masyarakat.

Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Andalas melaksanakan proses magang mahasiswa TA Semester Genap 2015/2016 dengan jadwal sebagai berikut :

Screen Shot 2016-03-27 at 16.26.47

Dokumen terkait dapat diunduh pada link dibawah ini:

  • Buku Pedoman Magang diunduh disini
  • Template Laporan Magang diunduh disini
  • Format Daftar Hadir diunduh disini