Kuliah Tamu Asuransi dan Jaminan Kesehatan


Diberitahukan kepada mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Andalas untuk dapat menghadiri kuliah tamu Asuransi dan Jaminan Kesehatan pada :

Hari / Tanggal : Kamis / 23 November 2017
 Jam : 15.00WIB s/d selesai
 Tempat : Ruang 3B -3C Gedung FKM UNAND
Narasumber : Prof. Dr. Syed Muhammed Aljunid
Jabatan : Kepala BPJS Kota Padang
Tema : The Implementation of DRGs as Provider Payment Mechanism in Indonesian National Health    Insurance: The Challenges

B