Kerjasama instansi dalam negeri

No.

NamaInstansi Jenis Kegiatan Kurun Waktu Kerjasama Manfaat yang Telah Diperoleh

Mulai

Berakhir

(1) (2) (3) (4) (5)

(6)

1. Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal Kemitraan dalam Tata Kelola Pembangungan Desa Sehat di Daerah Tertinggal Region Sumatera

20 Februari 2014

Sekarang Pemberdayaan dan Pengembangan Masyarakat dalam Rangka Percepatan Pembangunan di Daerah Tertinggal.
2. Universitas Negeri Semarang Pertukaran DosendanMahasiswa dalam Peningkatan Kualitas Akademik 27 Oktober 2014 Sekarang Pengembangan Kurikulum Program Studi dan Tri Dharma Perguruan Tinggi di Bidang Keseahatan Masyarakat.
3. Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat Forum Kegiatan Peduli Imunisasi 26 Mei 2015 Sekarang Pencapain Keberhasilan Upaya Peningkatan Cakupan Imunisasi Dasar Bayi 0-11bulan
4. Kementrian PU Dirjen Cipta karya Program pemberdayaan air bersih, sanitasi dan pemungkiman sehat(program1001) 2015 sekarang Pencapaian keberhasilan Melalui KKN dan pengabdian masyarakat agar terbina lingkungan sehat
5. Kementrian Dalam Negeri Program penberdayaan masyarakat dalam peningkatan peranan wanita dan BPMPK 2010 Sekarang Pencapaian keberhasilan keikutsertaan bersama PKK dalam membina P2WKSS,desa siaga dan posyandu
6. BKKBN Program kependudukan dan pembedayaan masyarakat 2014 Sekarang Ikut serta dalam penelitan dan pengabdian masyarakat
7. Badan Narkotika Nasional(BNN) Program pencegahan penyakit masyarakat 2014 Sekarang Ikutserta dalam pencegahan penyakit masyarakat
8. BPJS Program partisipasi masyarakat dalam kepesertaan BPJS 2014 Sekarang Ikut serta dalam peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat
9. Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi Kerjasama di bidang pendidikan dan latihan Praktek Kerja Lapangan 2016 Sekarang
  • Meningkatkan ketrampilan, kemampuan dan pengalaman mahasiswa FKM UNAND.
  • Meningkatkan dan mengembangkan mutu pelayana kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Achmad Mochtar Bukittinggi
10. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Peningkatan Pelayanan Kesehatan Masyarakat Dalam Rangka Percepatan Pencapaian Sustainable Development Goals 2,3,5 dan 6 2017 Sekarang Paket Intervensi Masalah Gizi dan Penerapan 1000 Hari Pertama Kehidupan di Wilayah Barat
11. Universitas Teuku Umar Pengembangan Pendidikan, Pelatihan, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat di Bidang Kesehatan Masyarakat 2017 Sekarang Pengembangan Pendidikan pada Prodi S-1 Kesmas
12. Dinas Kesehatan Kota Padang Pratek Kerja Lapangan 2017 Sekarang
  1. Meningkatkan keterampilan, kemampuan dan pengalaman mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Andalas
  2. Meningkatkan dan mengembangkan mutu pelayanan kesehatan di Dinas Kesehatan Kota Padang
 13.  Environmental Health Specialist Association  Seminar nasional dan Rakernas  21 Mei 2016  22 Mei 2016  Pengembangan kurikulum SKM peminatan Kesling dan SKL dan pembentukan pengurus EHSA Sumbar
14.  PERSAKMI  Seminar Internasional dan Musyawarah Nasional Persakmi  5 September 2017  7 September 2017  Penyelenggaraan Semiar profesi sarjana ahli kesehatan masyarakat secara Nasional dan pengukuhan ketua Persakmi
15.  PERGIZI PANGAN  Seminar Lokal dan Workshop  Kurikulum Keamanan Pangan dan Pengabdian Masyarakat Sarapan Pagi di 10 SD  September 2016 September 2016  Pengembangan kurikulum, pengukuhan pengurus Pergizi Prov. Sumatera Barat. Pengabdian Kepada Masyarakat di SD
 16.  GAIN  Workshop dan praktik lapang  11 April 2017  12 April 2017  Pengembangan modul Emo Demo dalam proses pembelajaran mata kuliah dan penerapannya di masyarakat
 17.  DANONE  Pelatihan Manuskrip Writing  September 2017  September 2017  Pendampingan penulisan manuskrip jurnal oleh ahlinya (APJCN)
 18.  Rumah sakit M. Djamil  Praktik Belajar Lapang / PBL  2015  2020  Pelaksanaan Praktik belajar lapang bagi mahasiswa Gizi
19.  Rumah sakit dr Ahmad Mochtar  Praktik Belajar Lapang / PBL  2015  2018  Pelaksanaan Praktik belajar lapang bagi mahasiswa Gizi
20.  Dinas Kesehatan Kota padang  Praktik Belajar Lapang / PBL  2015  2018  Pelaksanaan Praktik belajar lapang bagi mahasiswa Gizi
21.  Pemda Kabupaten Agam  Praktik Belajar Lapang / PBL  2015  2018  Pengentasan masalah Stunting dengan sasaran anak dengan status gizi kurus di Kabupaten Agam
 22.  Direktorat Jenderal Gizi Kemenkes RI  Penelitian, Pengabdian  2017  Sekarang  Pengembangan kurikulum, penelitian dan pengabdian

 

Kerjasama dengan instansi luar negeri

No. Nama Instansi Jenis Kegiatan Kurun Waktu Kerjasama Manfaat yang Telah Diperoleh
Mulai Berakhir
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1. Harvard School of Public Health Higher Education Network Ring Collaboration (HENRI) 2011 2013
  1. Establishan active educational data repository and access portal
  2. Develop and implement integrated and applied data analysis
  3. Develop masters program at UI/SEAMEO- RECCFON
  4. Enhance capacity of institution for higher education
2. Universiti Putra Malaysia Academic Exchange 2015 Sekarang Capacity Building Continuation of Academic Exchange Agreement
3. Nagoya University Student exchange 2014 2014 Meningkatkan wawasan serta pengalaman mahasiswa
4. Universiti Kebangsaan Malaysia Kuliah 2011 2014 Kerjasama pendidikan,visiting lecturer
5. Australia National University Collaboration on research 2015 2015 Research capacity enhancement
 6.  Universiti Putra Malaysia  Academic Exchange December 1, 2015  Now  Capacity Building Continuation of Academic Exchange Agreement
7.  Hiroshima University  Student Mobility Unand  2016  2016  Student mobility mahasiswa atas nama:
Nana Hendrika Utami, (K3/Kesling)
8.  Kanazawa University  Credit Earning Unand 2017 2017  Student mobility mahasiswa atas nama:

  1. Atina Dilla Rahma, 1411211030 (K3/Kesling)
  2. Nihayatul Putri, 1411212050 (K3/Kesling)
  3. Nanda Fadhila, 1411211012 (Gizi)
9.  Hiroshima University  Student Mobility Unand 2017 2017  Student mobility mahasiswa atas nama:
Maya Purnama Sari, 1411211023 (K3/Kesling)
10.  Universitas kebangsaan Malaysia  Student Mobility Unand 2017 2017  Student mobility mahasiswa atas nama:
1. Pratiwi Herman, 1411212030 (K3/Kesling)
 11.  BMC Public Health  Publication September 2017 Desember 2017  Publikasi prosiding jurnal : Andalas International Public Health Conference (http://bmcpublichealth.biomedcentral.com )
12.  International Epidemiological Association  Join conference dan penguatan profesi epidemilogi 2017 now  Mengadakan join conference international : the 13th Southeast Asia Regional Scientific Meeting of International Epidemiological Association and International conference on public health and sustainable development in Bali 2-5 October 2018   ( http://conference.fkm. unand.ac.id/index.php/ieasea13/IEA )